DISEMINASIINOVASI TEKNOLOGI PENGEMBANGAN BENIH HASIL LITBANG KOMODITAS KELAPA GENJAH
2021-12-11 00:53:39
Oleh: diperpa
Dibaca: 368 Pengunjung
Mangupura - Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Badung, I Wayan Wijana, S.Sos.,M.Si hadir dalam Bimbingan Teknis, Serah Terima serta Penanaman Secara simbolis benih Kelapa Genjah bertempat di Wantilan Pura Dalem Kahyangan Wisesa Desa Adat Munggu, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, Jumat 10 Desember 2021. Acara ini dihadiri juga oleh DPR RI Komisi IV I Made Urip, DPRD Provinsi Bali I Bagus Alit Sucipta, DPRD Kabupaten Badung I Wayan Regep serta Tim Monev Pusat.
Kelapa Genjah merupakan komoditi yg diperlukan banyak di Bali terutama untuk upakara, selama ini kebutuhan masih banyak belum terpenuhi sehingga masih didatangkan dari luar Bali. Komisi IV DPR RI, I Made Urip menyerahkan sebanyak 3500 benih kelapa genjah yang merupakan hasil kajian BPTP, penanaman benih kelapa genjah dilakukan di sekitar areal kebun Pura Dalem Kahyangan Wisesa dirangkaikan dengan penyerahan benih Kelapa Genjah kepada Perbekel Desa Munggu , Pakaseh Subak Munggu dan Subak Cemagi Anyar.
Media
2021-12-11 00:53:39
Oleh: badungkab
Dibaca: 368 Pengunjung
<p> </p>
<p><strong>Mangupura</strong> - Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Badung, I Wayan Wijana, S.Sos.,M.Si hadir dalam Bimbingan Teknis, Serah Terima serta Penanaman Secara simbolis benih Kelapa Genjah bertempat di Wantilan Pura Dalem Kahyangan Wisesa Desa Adat Munggu, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, Jumat 10 Desember 2021. Acara ini dihadiri juga oleh DPR RI Komisi IV I Made Urip, DPRD Provinsi Bali I Bagus Alit Sucipta, DPRD Kabupaten Badung I Wayan Regep serta Tim Monev Pusat.</p>
<p>Kelapa Genjah merupakan komoditi yg diperlukan banyak di Bali terutama untuk upakara, selama ini kebutuhan masih banyak belum terpenuhi sehingga masih didatangkan dari luar Bali. Komisi IV DPR RI, I Made Urip menyerahkan sebanyak 3500 benih kelapa genjah yang merupakan hasil kajian BPTP, penanaman benih kelapa genjah dilakukan di sekitar areal kebun Pura Dalem Kahyangan Wisesa dirangkaikan dengan penyerahan benih Kelapa Genjah kepada Perbekel Desa Munggu , Pakaseh Subak Munggu dan Subak Cemagi Anyar.</p>
DISEMINASIINOVASI TEKNOLOGI PENGEMBANGAN BENIH HASIL LITBANG KOMODITAS KELAPA GENJAH