Gerakan Pengendalian Serangan Hama Penggerek Batang Padi
2018-08-01 09:10:00
Oleh: diperpa
Dibaca: 850 Pengunjung
Mangupura - Penggerek batang padi adalah hama yang tergolong pengganggu utama. Hama ini menyerang tanaman padi pada semua fase pertumbuhan tanaman mulai dari persemaian hingga menjelang panen.
Pada tanaman padi fase vegetatif, larva memotong bagian tengah anakan menyebabkan pucuk layu, kering mati dan gejalanya disebut sundep. Gejala serangan pada fase generatif berupa malai muncul putih dan hampa yang biasa disebut dengan beluk.
Di indonesia sampai saat ini telah dikenal empat jenis penggerek batang padi yaitu :
Dalam memberikan pemahaman terhadap cara pengendalian hama maka pihak Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Badung megadakan kegiatan Gerakan Pengendalian serangan Hama Penggerek Batang Padi dan Hama Putih di Subak Ayunan, Desa Ayunan, Kecamatan Abiansemal seluas 1,5 Ha dengan intensitas serangan 16% dan luas lahan yang terancam 35 Ha dengan umur Padi 51 hst.
Kegiatan ini dihadiri oleh perwakilan petani di subak tersebut sebanyak 25 orang dan dihadiri pula oleh petugas dari Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Badung, serta Kepala UPT Pertanian dan Pangan Kecamatan Abiansemal, Kepala BPP Kecamatan Abiansemal, POPT Kecamatan Abiansemal dan PPL Desa Ayunan.
Media
2018-08-01 09:10:00
Oleh: badungkab
Dibaca: 850 Pengunjung
<p style="text-align: justify;">
<span style="font-size: 14px;"><strong>Mangupura</strong> - Penggerek batang padi adalah hama yang tergolong pengganggu utama. Hama ini menyerang tanaman padi pada semua fase pertumbuhan tanaman mulai dari persemaian hingga menjelang panen.</span></p>
<p style="text-align: justify;">
<span style="font-size: 14px;">Pada tanaman padi fase vegetatif, larva memotong bagian tengah anakan menyebabkan pucuk layu, kering mati dan gejalanya disebut sundep. Gejala serangan pada fase generatif berupa malai muncul putih dan hampa yang biasa disebut dengan beluk.</span></p>
<p style="text-align: justify;">
<span style="font-size: 14px;">Di indonesia sampai saat ini telah dikenal empat jenis penggerek batang padi yaitu :</span></p>
<p>
<span style="font-size: 14px;">1. Penggerek batang padi kuning (<i>Scirpophaga incertulas</i>)</span></p>
<p>
<span style="font-size: 14px;">2. Penggerek batang padi putih (<i>Scirphophaga innotata</i>)</span></p>
<p>
<span style="font-size: 14px;">3. Penggerek batang padi jingga ( <i>Sesamia inferens</i>)</span></p>
<p>
<span style="font-size: 14px;">4. Penggerek batang padi bergaris (<i>Chilo supresalis</i>)</span></p>
<p style="text-align: justify;">
<span style="font-size: 14px;">Dalam memberikan pemahaman terhadap cara pengendalian hama maka pihak Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Badung megadakan kegiatan Gerakan Pengendalian serangan Hama Penggerek Batang Padi dan Hama Putih di Subak Ayunan, Desa Ayunan, Kecamatan Abiansemal seluas 1,5 Ha dengan intensitas serangan 16% dan luas lahan yang terancam 35 Ha dengan umur Padi 51 hst.</span></p>
<p style="text-align: justify;">
<span style="font-size: 14px;">Kegiatan ini dihadiri oleh perwakilan petani di subak tersebut sebanyak 25 orang dan dihadiri pula oleh petugas dari Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Badung, serta Kepala UPT Pertanian dan Pangan Kecamatan Abiansemal, Kepala BPP Kecamatan Abiansemal, POPT Kecamatan Abiansemal dan PPL Desa Ayunan.</span></p>
<p style="text-align: justify;">
<span style="font-size: 14px;"><img alt="" src="/assets/CKImages/images/WhatsApp Image 2018-08-01 at 8_09_49 AM.jpeg" style="width: 600px; height: 450px;" /></span></p>
<p style="text-align: justify;">
<span style="font-size: 14px;"><img alt="" src="/assets/CKImages/images/WhatsApp Image 2018-08-01 at 2_26_03 PM.jpeg" style="width: 600px; height: 400px;" /></span></p>
<p style="text-align: justify;">
<span style="font-size: 14px;"><img alt="" src="/assets/CKImages/images/WhatsApp Image 2018-08-01 at 2_26_02 PM.jpeg" style="width: 600px; height: 400px;" /></span></p>
<p style="text-align: justify;">
<span style="font-size: 14px;"><img alt="" src="/assets/CKImages/images/WhatsApp Image 2018-08-01 at 2_26_05 PM.jpeg" style="width: 600px; height: 400px;" /></span></p>
<p style="text-align: justify;">
<span style="font-size: 14px;"><img alt="" src="/assets/CKImages/images/WhatsApp Image 2018-08-01 at 2_26_06 PM.jpeg" style="width: 600px; height: 400px;" /></span></p>
<p style="text-align: justify;">
<span style="font-size: 14px;"><img alt="" src="/assets/CKImages/images/WhatsApp Image 2018-08-01 at 2_26_07 PM.jpeg" style="width: 600px; height: 400px;" /></span></p>
<p style="text-align: justify;">
<span style="font-size: 14px;"><img alt="" src="/assets/CKImages/images/WhatsApp Image 2018-08-01 at 2_26_09 PM(1).jpeg" style="width: 600px; height: 400px;" /></span></p>
Gerakan Pengendalian Serangan Hama Penggerek Batang Padi